
Penyanyi Syahrini menolak berbicara tentang duet baru Anang Hermansyah dan Ashanty. Baginya hal itu sudah tidak ada lagi kaitan dengannya, lantaran konsentrasinya sekarang pada album solo yang tidak lama lagi juga akan dirilisnya.
Penyanyi Syahrini menolak berbicara tentang duet baru Anang Hermansyah dan Ashanty. Baginya hal itu sudah tidak ada lagi kaitan dengannya, lantaran konsentrasinya sekarang pada album solo yang tidak lama lagi juga akan dirilisnya.
"Nggak mau (jawab) ah, tanya yang lainnya...