Jika kamu ingin ber-ajeb2 dengan kompi kamu sendiri copy aja script di bawah ini. Script ini bisa membuat lampu CapsLock, NumLock, dan ScrollLock menyala seperti lampu diskotik.
Langsung aja buka Notepad(Start>>All Programs>>Accessories>>Notepad). Kemudian Copy lalu Paste kan ke dalam Notepad.
Selanjutnya simpan dengan nama “disco_lazy.vbs” tanpa tanda petik atau namanya terserah yang kamu yang penting berekstensi .vbs jangan lupa pada bagian Save as type pilih All Files. OK lalu klik dua kali (double klik) file yang telah kamu buat tadi, dan lihat hasil pekerjaanmu…
Script di atas akan membuat ketiga lampu menyala dan mati secara bersamaan, jika ingin membuat ketiga lampu menyala secara bergantian cukup mengubah Script menjadi di bawah ini
Tentu hal ini akan membuat hasil ketikan kamu menjadi besar kecil…
tidak cocok kalo buat makalah lan sak panunggalane..Jika ingin menghentikannya tekanCtrl+Alt+Del lalu pilih pada Tab Processes cari wscript.exe klik End Processkemudian pilih Yes.
Have Fun…..!!!
0 komentar:
Posting Komentar